
Secara harfiah, misophonia mengandung makna kebencian terhadap
suara. Dalam medis, kebencian tersebut lebih spesifik pada suara-suara lembut
dan berulang yang sering dijumpai sehari-hari seperti suara orang mengunyah,
air menetes di kamar mandi maupun orang sedang berdeham.